Diluar Nalar, 7 Kesaktian Sunan Kalijaga Ini Gentarkan Musuhnya
Diluar Nalar, 7 Karomah dan Kesaktian Sunan Kalijaga Ini Gentarkan Musuhnya--
Sunan Kalijaga juga disebut-sebut memiliki kesaktian untuk bisa menghilang dari satu tempat ke tempat lain hanya dalam waktu sekejap.
4. Tubuh yang tak mempan dibakar
Kesaktian lain yang dimiliki Sunan Kalijaga adalah, tubuhnya yang tidak mempan dibakar api. Sama seperti halnya dengan kemampuan yang dimiliki Nabi Ibrahim, yang tak mempan dibakar oleh api saat dihukum oleh Raja Namrud.
BACA JUGA:Simak Ini 5 Weton Titisan Darah Biru, Punya Keberuntungan dan Rezeki yang Mengalir Super Deras
5. Bertapa dalam Waktu Lama
Selain keempat ilmu diatas, Sunan Kalijaga juga disebut memiliki kemampuan bertapa dalam waktu yang sangat lama.
Ini terbukti saat Ia diperintahkan untuk bertapa di tepi sungai dalam waktu yang sangat lama.
6. Mengubah tanah jadi emas
Kesaktian dan karomah Sunan Kalijaga memang sangat banyak, yang keenam dalam kemampuannya merubah tanah menjadi emas. Hal ini dilakukannya pada saat melawan Ki Pandan Arang II. Untuk menunjukkan kekuasaan Allah SWT atas seluruh alam semesta.
BACA JUGA:Penguasa Alam Jin Tanah Jawa Sebelum Datang Syekh Subakir, Hubungan Asta Dewa dan Ratu Kidul
7. Mengubah beras jadi pasir
Bukan hanya mengubah tanah menjadi emas, Sunan Kalijaga juga mampu mengubah beras jadi pasir.
Dikisahkan, karomah ini dimiliki karena dia merasa iba dengan rakyat di sebuah dusun. Di dusun tersebut terdapat masyarakat yang miskin dan kelaparan. Sunan Kalijaga mengubah beras jadi pasir karena muak dengan kepala dusun tersebut.
Kepala dusun itu mengaku kalau dirinya tidak punya beras dan mengatakan karung di rumahnya hanya berisi pasir.
Sunan Kalijaga pun berdoa agar agar karung yang sebenarnya berisi beras itu berubah menjadi pasir.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: