8 Manfaat Kesehatan yang Akan Kamu Rasakan Saat Minum Kopi Tanpa Gula, Contohnya Bisa Mengurangi Resiko Kanker

8 Manfaat Kesehatan yang Akan Kamu Rasakan Saat Minum Kopi Tanpa Gula, Contohnya Bisa Mengurangi Resiko Kanker

8 Manfaat Kesehatan yang Akan Kamu Rasakan Ketika Minum Kopi Tanpa Gula, Diantaranya Bisa Mengurangi Resiko Kanker--

RADARUTARA.ID- Khasiat minum kopi tanpa gula bagi kesehatan tak perlu didebatkan lagi. Kopi yang diminum tanpa gula akan memberikan manfaat sangat banyak. Sehingga tidak heran, jika kopi digemari oleh banyak orang di seluruh dunia. 

Lalu kenapa kopit pahit?

Benar, tapi pahit tidaknya kopi tergantung dari selera orang masing-masing. Tapi di sisi lain, banyak orang yang percaya khasiat kopi pahit jauh lebih besar dibanding kopi yang dicampur menggunakan gula atau susu. 

Ini, disebabkan kopi pahit yang tidak dicampur dengan gula sangat cocok bagi orang yang menderita diabetes atau orang yang sengaja menjaga kadar gula darahnya. Tidak hanya, itu saja kopi tanpa gula juga diyakini bisa menurunkan resiko kanker. 

BACA JUGA:Pernah Mendengar Suara Misterius Seperti Benda Jatuh di Atap Rumah? Jangan Anggap Sepele

Karena khasiatnya yang lumayan banyak, maka tidak heran jika kopi pahit saat ini justru sedang digandrungi oleh kaum muda. Nah, agar lebih tahu lebih banyak tentang khasiat atau manfaat kopi tanpa gula, mari simak penjelasan berikut:

Kopi Pahit Tanpa Gula Memiliki Khasiat Berikut:

1. Menjaga Fungsi Otak

Seiring bertambahnya usia, otak akan mengalami penurunan fungsi. Hal ini memicu terjadinya penyakit yang berkaitan dengan fungsi otak, seperti demensia dan alzheimer.

Risiko kedua kondisi tersebut ternyata bisa dicegah dengan minum kopi pahit. Ini karena kopi mengandung senyawa antioksidan dan antiradang yang dapat membantu mengurangi peradangan pada sel-sel otak.

Kopi pahit juga bisa membantu menurunkan gejala tremor atau gemetar pada pengidap penyakit parkinson.

BACA JUGA:Obat Nyeri Sendi Ala dr Zaidul Akbar, Resep Ramuan Herbal Hanya Butuh 4 Bahan

2. Meningkatkan Fokus

Merasa bisa lebih fokus dan berkonsentrasi setelah minum kopi pahit? Kopi mengandung kafein, dan menurut sejumlah studi, kafein dalam kopi inilah yang bertanggung jawab dalam memengaruhi fungsi otak dan meningkatkan fokus.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: