7 Obat Ini Punya Risiko Anemia Aplastik dan Wajib Kantongi Resep Dokter untuk Mengkonsumsinya
Tak Boleh Sembarangan, 7 Obat Ini Punya Risiko Anemia Aplastik--
5. Obat sitotoksik dan kemoterapi
Obat-obatan yang digunakan dalam kemoterapi, seperti cyclophosphamide dan chlorambucil, memiliki risiko yang lebih tinggi menyebabkan anemia aplastik.
6. Obat antiretroviral
Dalam beberapa kasus, obat-obatan yang digunakan untuk mengobati HIV/AIDS telah dilaporkan menyebabkan anemia aplastik.
7. Obat lain
Adapun obat lain yang dimaksud adalah gold compounds, obat ini digunakan dalam proses penyembuhan penyakit arthritis reumatoid dan obat antiplatelet seperti ticlopidine.
Akan tetapi kejadian anemia aplastik akibat obat-obatan ini belum sepenuhnya dan bahkan jarang terjadi, dalam beberapa tahun terakhir pengawasan obat dan pemasaran di Indonesia belum menjumpai kejadian anemia plastik akibat obat-obatan. Apabila kita mengalami keluhan yang tak kunjung membaik prof Zullies menyarankan agar segera melakukan konsultasi lebih lanjut dengan dokter.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: