Asam Urat dan Kolesterol Minggat Hanya dengan Bahan-bahan Ini, Selamat Datang Hidup Sehat Tanpa Obat

Asam Urat dan Kolesterol Minggat Hanya dengan Bahan-bahan Ini, Selamat Datang Hidup Sehat Tanpa Obat

Konsumsi wedang Uwuh ternyata bisa turunkan angka kolestrol--

RADARUTARA.ID - Kolesterol dan asam urat merupakan dua masalah kesehatan yang umum terjadi di Indonesia. Kolesterol tinggi dapat meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan penyakit pembuluh darah lainnya. asam urat tinggi dapat menyebabkan nyeri sendi, bengkak, dan kemerahan.

Penyakit tersebut dapat muncul dikarenakan pola hidup yang tidak sehat mulai dari makanan yang tidak sehat, kurang olahraga, dan terjadinya stress. Untuk menurunkan kadar kolesterol dan asam urat, penderita biasanya disarankan untuk mengonsumsi obat-obatan.

Namun, ada juga beberapa cara alami yang bisa dilakukan untuk membantu menurunkan kadar kedua zat tersebut. Di samping itu pentingnya menjaga pola makan serta sering rajin olahraga juga menjadi salah satu cara untuk meningkatkan kesehatan tubuh dan terhindar dari penyakit-penyakit yang beresiko.

Berikut ini adalah beberapa cara alami untuk menurunkan kolesterol dan asam urat:

BACA JUGA:Ajaib, Infus Water dari Dua Bahan Ini Bisa Mengeluarkan Asam Urat Melalui Urine., Selamat Tinggal Obat Kimia

Bagi kamu penderita kolesterol kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut dengan menggunakan bahan-bahan alami yang tentunya tidak memiliki efek samping bagi kesehatan tubuh diantaranya:

1. Bawang putih

Bawang putih memiliki kandungan allicin yang berperan sebagai antioksidan dan antiinflamasi. Kedua senyawa tersebut dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL). Bawang putih dapat dikonsumsi dengan cara dimakan langsung, ditambahkan ke dalam makanan, atau diolah menjadi suplemen.

Berikut adalah beberapa contoh cara mengonsumsi bawang putih untuk menurunkan kolesterol:

1. Makan 2-3 siung bawang putih mentah setiap hari.

2. Tambahkan bawang putih cincang ke dalam salad, sup, atau tumisan.

3. Minum 1-2 gelas teh bawang putih setiap hari.

BACA JUGA:Rugi Jika Tak Dipelihara, 5 Hewan ini Terkenal Mampu Menangkal Sihir dan Energi Negatif

2. Kacang hijau

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: