Masakan Khas Bengkulu, Ini Resep Tempoyak Ikan Patin yang Menggugah Selera
Masakan Khas Bengkulu, Ini Resep Tempoyak Ikan Patin yang Menggugah Selera--
RADARUTARA.ID - Tempoyak adalab makanan khas dari Pulau Sumatera, terutama di Provinsi Bengkulu, Jambi dan sekitarnya. Tempoyak adalah makanan yang berbahan dasar dari durian yang difermentasi.
Umumnya, tempoyak ini dijadikan sebagai lauk-pauk yang dimakan demgan nasi putih hangat. Ternyata, salah satu resep yang paling populer di Bengkulu yaitu tempoyak ikan patin. Ada yang mengatakan ini adalah makanan khas Bengkulu ada pula yang mengatakan ini makanan khas Jambi.
Dari mana pun asalnya , yang penting rasanya tetap enak. Untuk kamu yang ingin mencoba resepnya, silahkan di simak selengkapnya dibawah ini.
Bahan-bahan :
* 1 ekor ikan patin segar (belah 2 bagian)
* 2 batang serai digeprek
* 2 helai daun salam
* 6 cm lengkuas (digeprek bagi 2)
* 4 lembar daun pisang sebagai pembungkus,
* 4 buab tusuk sate
* tempoyak secukupnya.
BACA JUGA:Modal Smartphone, Begini Cara Bayar Kartu Kredit dengan Aplikasi Brimo
Bumbu :
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: