Simak, Ini Jenis-jenis Gajah yang Ada di Indonesia

Simak, Ini Jenis-jenis Gajah yang Ada di Indonesia

Simak, Ini Jenis-jenis Gajah yang Ada di Indonesia--

Asal usul gajah kalimantan masih menjadi kontroversi. Ada hipotesis bahwa mereka dibawa ke pulau Kalimantan. Di tahun 2003, penelitian DNA mitokondria mengatakan bahwa leluhurnya terpisah dari populasi daratan selama pleistosen, saat jembatan darat yang menghubungkan Kalimantan dengan kepulauan Sunda menghilang sejak 18.000 tahun yang lalu.

Populasi gajah ini tidak diketahui secara pasti. Di tahun 2007 diperkirakan populasinya mencapai 500 – 2.000 ekor. Tetapi untuk yang mendiami wilayah Indonesia tepatnya di Kabupaten Nunukan, menurut survey WWF, diperkirahan cuma berkisar antara 30-80 ekor saja.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: