Disebut Hantu Paling Menyeramkan se-Indonesia, Ternyata 4 Hal ini Bisa Bikin Kuntilanak Ketakutan

Minggu 23-07-2023,05:30 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

Pasalnya, lidi tersbeut diyakini mempunyai aura gaib.

BACA JUGA:Kata Primbon Jawa, Ini 5 Keistimewaan Anak yang Didampingi Khodam Leluhur, Bisa Bawa Hoki untuk Orang Tuanya

3. Cermin

Konon katanya, semasa hidupnya kuntilanak mempunyai paras yang cantik. Dengan ia melihat cermin, kuntilanak akan langsung ketakutan melihat wajahnya yang hancur sekaligus menyeramkan.

Maka tak heran, apabila bayi yang baru lahir, orangtuanya diharuskan meletakkan cermin di atas kepala bayi tersebut agar tidak diganggu makhluk halus terutama kuntilanak lantaran mereka senang mengganggu bayi.

BACA JUGA:Infrastruktur Jalan Rusak di Bengkulu, Presiden Jokowi Sindir Gubernur Soal Anggaran

4. Kucing dan ikan asin

Konon katanya, saat kuntilanak melihat kucing, ia langsung ketakutan.

Kuntilanak juga tak menyukai ikan asin pasalnya ikan asin disenangi oleh kucing. Sehingga jima mencium aroma ikan asin sosok kuntilanak akan kabur dari tempat tersebut karena tak tahan dengan baunya.*

Kategori :