RADARUTARA.ID - Setelah membuat gempar dengan fenomenal tentang kampung yang dihuni oleh para janda, ternyata di Indonesia sendiri juga memiliki kampung-kampung unik lainnya dan ada pula yang masuk ke dalam warisan budaya negara.
Satu diantaranya yaitu kampung Anak Kembar, pasalnya hampir sebagian besar penghuni kampung ini merupakan pasangan anak kembar.
Pasalnya banyak orang kembar yang menetap di kampung itu. Lokasi kampung kembar ini berada di kawasan Jakarta Timur dan Klaten, Jawa Tengah.
BACA JUGA:Kenali 12 Sifat Janda Berdasarkan Bulan Lahir, Janda Idamanmu Termasuk Yang Mana?
BACA JUGA:8 Hal yang Dilakukan Janda Agar Membuat Pria Idamannya Terpikat, Nomor 7 Dijamin Pria Akan Suka
Dibawah ini ulasan mengenai kampung kembar.
1. Kampung Kembar di Jakarta Timur
Terdapt sebuah pemukiman padat penduduk yang terletak di Duren Sawit, Jakarta Timur. Pemukiman ini memang tampak seperti pemukiman lain di Jakarta, akan tetapi apabila seluruh warganya dikumpulkan pasti bisa menarik perhatian. Mengap demikian? Pasalnya di kawasan itu banyak sekali pasangan saudara kembar.
Daerah sudah terkenal sebagai tempatnya orang kembar sejak tahun 2012 silam.
Ketika melakukan penelusuran ditahun 2014, pihak RW setempat menemukan 19 pasangan kembar yang tinggal di RW 003 Malaka Jaya rentang usia dari 1,5 tahun hingga 72 tahun.
Kebanyakan jumlah pasangan kembar ini berkurang akibat ada yang memutuskan untuk pindah rumah hingga ada yang meninggal dunia.
Hingga saat ini usia orang kembar di kampung itu mulai dari usia 7 hingga 70 tahun. Uniknya pada momen tertentu, penduduk orang kembar itu sering melakukan aktivitas bersama.
BACA JUGA:Mengenal 5 Suku Pedalaman di Indonesia, Nomor 3 Pernah Bikin Geger Warganet
BACA JUGA:Ini Isi Perjanjian Syekh Subakir dan Eyang Semar, Jika Dilanggar Petaka di Pulau Jawa
2. Kampung Kembar di Klaten