Catat, Amalan Sunnah Sebelum Sholat Idul Fitri yang Perlu Diketahui, Mulai dari Jalan Kaki hingga Takbir
Catat, Amalan Sunah Sebelum Sholat Idul Fitri yang Perlu Diketahui, Mulai dari Jalan Kaki hingga Takbir--
4. Perbanyak baca takbir
Sunnah untuk memperbanyak membaca takbir di hari raya Idul Fitri. Waktunya dimulai sejak terbenamnya matahari 1 Syawal hingga takbiratul ihramnya Imam shalat Id bagi yang berjamaah, atau takbiratul ihramnya mushalli (orang yang shalat) sendiri, untuk orang yang shalat sendirian. 5. Makan sebelum berangkat shalat id
Sebelum berangkat untuk menunaikan shalat id, umat muslim dianjurkan untuk makan terlebih dahulu. Bagi orang yang meninggalkan anjuran ini maka hukumnya makruh.
BACA JUGA:Jauhi Maksiat dan Kerjakan 3 Ibadah Ini, Kata Buya Yahya Bisa Dapat Lailatul Qadar
6. Membedakan rute pulang-pergi shalat id
Dianjurkan rute pulang shalat id untuk dibedakan dengan rute yang dilalui saat pulang. Rute keberangkatan juga disarankan supaya lebih panjang dari rute pulang. Di antara faedahnya yaitu agar lebih memperoleh banyak pahala dalam perjalanan ibadah.
7. Berhias
Umat Muslim dianjurkan untuk berhias sebagai bentuk ekspresi bahagia di hari raya Idul Fitri. Contoh berhiasnya seperti dengan memotong kuku, mandi, mengenakan parfum, dan memakai pakaian terbaik, dianjurkan untuk mengenakan pakaian berwarna putih.
8. Mengucapkan selamat
Mengucapkan selamat Idul Fitri atau tah’inah dianjurkan pada momen ini. Seperti dengan ucapan “selamat Idul Fitri 1445 H”, “taqabbalallahu minna wa minkum”, “mohon maaf lahi dan batin”, dan lainnya.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: