4 Lembaga Ini Bisa Memberi Kamu Pinjaman Hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan, Sudah Resmi OJK

4 Lembaga Ini Bisa Memberi Kamu Pinjaman Hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan, Sudah Resmi OJK

4 Lembaga Ini Bisa Memberi Kamu Pinjaman Hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan. Sudah Resmi OJK--

Sementara itu jika kamu meminjam uang mencapai 100 juta rupiah atau lebih maka suku bunganya mencapai 1, 19%, serta memiliki massa tenor pinjaman yang fleksibel dan bisa disesuaikan dengan kemampuan peminjam dalam membayar. Masa tenur paling lambat dari pinjaman ini adalah 5 tahun dan paling cepatnya yaitu 3 bulan.

Selain itu untuk meminjam di KTA Standard Chartered kamu harus memiliki kartu kredit dari SCB, ataupun bank lainnya dan minimal telah terdaftar selama kurang lebih 1 tahun. Pengajuan peminjaman ini memiliki biaya lainnya yaitu seperti biaya provisi sebesar 3,5% dari total peminjaman untuk tahun pertama dan 150.000 per tahun untuk tahun selanjutnya.

Untuk biaya pelunasan dipercepat sebesar 7 persen dari sisa pokok pinjaman. ada juga biaya keterlambatan sebesar 225.000 atau 6% dari cicilan perbulan.

BACA JUGA:Waspada! Meskipun Nikmat, 5 Makanan Favorit Kaum Wanita Ini Sering Menjadi Pemicu Utama Penyakit GERD

Nah persyaratan pengajuan dari peminjaman ini yaitu adalah sebagai berikut:

- Merupakan warga negara Indonesia yang dibuktikan dengan adanya KTP.

- Memiliki usia 21 sampai 60 tahun

- Serta memiliki minimal pendapatan per bulannya mencapai 8 juta.

- Memiliki kartu kredit dengan limit minimal 12 juta rupiah.

- Melampirkan fotokopi KTP NPWP jika pengajuannya di atas 50 juta serta fotocopy kartu kredit.

- Melampirkan slip gaji dan cover tabungan

- Selanjutnya yaitu berada di coverage KTA Standard Chartered, yaitu di Jabodetabek Surabaya dan Bandung.

BACA JUGA:Bukan Tiktok, Ini Aplikasi Penghasil Uang 2023! Nonton Video Dapat Rp100 ribu Perhari

4. KTA CTBC Dana Cinta

Proses peminjaman pada KTA CTBC dana cinta, tidak memerlukan jaminan dalam peminjaman. Bahkan dana peminjaman ini bisa diajukan mulai dari 5 juta rupiah sampai 300 juta dengan masa tenornya mencapai 60 bulan atau 5 tahun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: