Rekomendasi Merk Audio Mobil Berkualitas dan Ramah di Kantong, Berkendara Jadi Makin Nyaman
Rekomendasi Merk Audio Mobil Berkualitas Dan Ramah Dikantong, Berkendara Jadi Makin Nyaman.--
Kualitas suara halus dengan kontrol volume yang baik. Pengguna baru disarankan untuk mengecek daftar harga kicker audio terlebih dahulu agar bisa mendapatkan subwoofer yang sesuai dengan budget.
Bentuknya persegi panjang dan menggunakan sedikit energi tanpa banyak daya.
Kelebihannya
Terpercaya sejak 1980 dengan harga terjangkau. Kualitas suara jernih, bagus, serta memiliki pengaturan volume sangat baik, Speaker dengan dua coil dan menghasilkan 4 ohm coils.
Penggunaan daya minimal 50 watt maksimal 400 watts, Subwoofer dengan ukuran persegi panjang.
Kekurangan
Rangka luar cukup rentan, sehingga apabila terjadi goncangan dapat mempengaruhi kualitas suara
Untuk harga yaitu di kisaran 1.000.000 - 1.300.000
BACA JUGA:4 Jenis Santet Khas Suku Osing Banyuwangi, Salah Satunya Bisa Pancarkan Aura dan Pikat Pujaan Hati
BACA JUGA:9 Mimpi Ini Menjadi Pertanda Kalau Kamu Akan Sukses Besar, Pernah Mengalaminya?
4. Audio Mobil Harman Kardon Onyx 4
Menghadirkan kualitas audio terbaik, tapi untuk harga agak kurang bersahabat, apalagi untuk kaum mendang mending.
Untuk harga paket audio mobil Harman kardon cukup membuat dompet menjerit yaitu mencapai sepuluh juta rupiah.
Kelebihannya
Audio sistem terbaik dan best seller, memiliki desain yang unik, premium dan klasik bisa ditanam atau diletakkan di luar saja, Cocok untuk pemanis interior mobil, Material premium, perpaduan plastik karet dan metal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: