Cleansing Balm, Cleansing Oil, Micellar Water, Mana yang Lebih efektif?

Jumat 16-08-2024,14:34 WIB
Reporter : Lia Junita
Editor : Septi Maimuna

BACA JUGA:Terong Disulap Jadi Manisan? Ini Resep Makanan Khas Bengkulu yang Unik

BACA JUGA:Tak Perlu Obat, Ini Resep Sehat ala dr Zaidul Akbar untuk Segala Jenis Penyakit

Micellar Water

Micellar water adalah pembersih berbasis air yang mengandung micelles, yaitu partikel kecil yang dapat menarik dan mengangkat kotoran dan makeup dari kulit.

Produk pembersih yang satu ini memiliki tekstur cair dan ringan mirip air sehingga kamu dapat dengan mudah mengaplikasikannya hanya dengan kapas dan usap ke seluruh wajah hingga makeup dan kotoran terangkat. 

Micellar water lebih praktis dan cepat karena penggunaanya tidak perlu dibilas seperti cleansing balm.

BACA JUGA:Menghadapi Musim Panas dengan Tren Kecantikan Terbaru yang Bisa Buat Wajahmu Tetap Glowing

BACA JUGA:5 Skincare untuk Eksfoliasi Wajah, Bikin Kulit Bersih dan Mulus dan Tak Bikin Kantong Jebol

Produk ini cocok digunakan sehari hari karena sangat ringan di kulit dan cocok untuk semua jenis kulit termasuk kulit sensitif.

Dengan tekstur yang ringan tadi, produk ini mungkin kurang efektif untuk mengangkat makeup berat terutama waterproff.

Beberapa micellar water juga mengandung alcohol yang bisa membuat kulit kering atau iritasi pada jenis kulit tertentu, sehingga penting bagi kamu untuk memperhatikan ingredients sebelum menggunakannya. 

BACA JUGA:Rekomendasi Serum Hanya Rp50 Ribuan, Namun Dijamin Bisa Bikin Wajah Glowing!

BACA JUGA:Ini 5 Penyebab Wajah Terlihat Kusam Meskipun Sudah Memakai Skincare

Cleansing oil 

Cleansing oil adalah pembersih berbasis minyak yang dirancang untuk menghilangkan makeup dan kotoran dengan cara melarutkannya sebelum dibilas dengan air.

Memiliki tekstur yang mirip dengan micellar water namun berbasis minyak dan dapat diterapkan pada wajah kering dengan cara dipijat perlahan pada wajah untuk meluruhkan makeup serta kotoran.

Kategori :