8. Yogurt
Yogurt ini mengandung lemak sehat dan protein, serta probiotik yang baik untuk kesehatan pencernaan. Pilih yogurt yang plain dan mengandung sedikit gula, sehingga asupan lemak sehat dan gula yang masuk ke tubuh bisa tetap seimbang.
7. Minyak Kelapa
Minyak kelapa mengandung asam lemak rantai menengah (MCT), yang dapat memberikan energi cepat. Walau memiliki bau yang khas dan kurang disukai oleh sebagian besar orang, namun minyak kelapa terbukti sangat baik dan sehat untuk tubuh.*