Jenis Olahraga untuk Bumil Trimester Pertama, Dijamin Bugar Tanpa Rasa Capek

Jenis Olahraga untuk Bumil Trimester Pertama, Dijamin Bugar Tanpa Rasa Capek

Jenis Olahraga untuk Bumil Trimester Pertama, Dijamin Bugar Tanpa Rasa Capek--

Lakukan renang dengan santai dengan durasi 20-30 menit, sebanyak 2-3 kali dalam seminggu.

Namun sebisa mungkin hindari gaya renang yang membutuhkan gerakan kuat, seperti butterfly.

Pilih gaya bebas atau dada yang lebih lembut.

BACA JUGA:Rekomendasi Facewash untuk Kulit Kombinasi, Harganya Dibawah Rp50 Ribu

BACA JUGA:Cara Mengatasi Munculnya Minyak Berlebih pada Wajahmu dan Bisa Buat Wajah Menjadi Cerah

5. Latihan Kegel

Menguatkan otot panggul untuk persiapan persalinan dan mencegah inkontinensia.

Kencangkan otot panggul (seperti menahan buang air kecil) selama 5 detik, lalu lepaskan, ulangi 10 kali, 3 set per hari.

6. Bersepeda Statis

Melatih otot kaki dan menjaga kesehatan jantung tanpa risiko jatuh, dengan durasi 15–20 menit selama 2–3 kali seminggu.

Gunakan kecepatan yang lambat hingga sedang, dan pastikan posisi duduk nyaman.

BACA JUGA:Dapatkan Wajah Glowing Bak Artis dengan Menerapkan 10 Tips Rahasia dari Ahli Kecantikan Berikut!

BACA JUGA:Dari Stres hingga Polusi: 5 Penyebab Tersembunyi yang Menghancurkan Kecantikan Wajah!

Tips Aman untuk Olahraga Saat Hamil

Pastikan untuk mendapatkan izin dokter sebelum memulai olahraga, terutama jika memiliki riwayat komplikasi kehamilan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: