Jangan Sampai Tertipu, Ini 5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Rumah
Jangan Sampai Tertipu, Ini 5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Rumah--
RADARUTARA.ID - Membeli rumah melalui developer masih menjadi banyak pilihan bagi kebanyakan orang.
Karena prosesnya lebih praktis dan gampang dibandikan jika kita harus mencari sendiri lahan lalu akhirnya membangunnya menjadi rumah.
Belum lagi kamu juga wajib mengurus surat perizinan sendiri.
Selain proses jual beli menjadi lebih efisien, membeli rumah melalui developer juga memungkinkan kamu untuk mengajukan KPR kepada bank, tentunya dengan jumlah cicilan per bulan sesuai dengan kemampuan finansialmu.
Walaupun demikian, dibalik semua kemudahan tersebut ada juga risiko yang harus kamu pertimbangkan sebelum membeli rumah.
BACA JUGA:Mencukur Ketiak Bisa Bikin Ketiak Gelap, Mitos atau Fakta? Yuk Simak Penjelasannya!
BACA JUGA:Coba Campurkan Daun Mint di Minumanmu dan Rasakan Manfaatnya Sekarang Juga
Tak ingin tertipu oleh pengembang property? Berikut ini beberapa hal yang harus kamu perhatikan sebelum membeli rumah:
1. Membeli Rumah Berdasarkan Kebutuhan Keluarga
Sebelum mencari rumah buatlah daftar hal yang kamu dan keluarga perlukan di dalam rumah.
Contohnya ada berapa kamar yang kamu dan keluarga butuhkan?
Atau apakah kamu perlu mempunyai garasi mobil yang luas? Diskusikan segala hal yang dibutuhkan di dalam rumah kepada keluarga.
BACA JUGA: Resep Jus Lemon yang Bisa Bantu Boost Kolagen, Agar Tetap Awet Muda
BACA JUGA:Wajib Dicatat! Ternyata Tak Semua Jenis Buah Bisa Dijadikan Cemilan Saat Diet
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: