5 Rekomendasi Makanan Sahur yang Sehat untuk Menunjang Ibadah Puasa
5 Rekomendasi Makanan Sahur Yang Sehat untuk Menunjang Ibadah Puasa--
5. Ikan
Ikan merupakan makanan yang maya akan protein dan asam lemak omega-3, ikan menjadi salah satu pilihan makanan sahur yang baik untuk menjaga kesehatan jantung dan mengendalikan nafsu makan.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Makanan Sehat untuk Buka Puasa, Dijamin Langsung Kenyang dan Anti Begah
Selain makanan di atas, beberapa ahli juga menyarankan untuk mengonsumsi buah-buahan segar seperti pisang, apel, dan stroberi yang mengandung nutrisi dan gula alami untuk memberikan energi.
Mengonsumsi makanan yang sehat dan bergizi saat sahur tidak hanya penting untuk menjaga stamina selama berpuasa, tetapi juga untuk mendukung kesehatan jangka panjang.
Dengan memilih makanan sahur yang tepat, umat Muslim dapat menjalani ibadah puasa dengan lebih nyaman dan bermanfaat. Selamat menunaikan ibadah puasa, semoga tips ini bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: