Cara Membuat Bolu Som Khas Bengkulu, Kelezatan Legit Tiada Tara

Cara Membuat Bolu Som Khas Bengkulu, Kelezatan Legit Tiada Tara

Cara Membuat Bolu Som Khas Bengkulu, Kelezatan Legit Tiada Tara--

RADARUATARA.ID - Bolu Som atau yang biasa dikenal dengan kue som khas Bengkulu, merupakan salah satu hidangan yang sayang untuk dilewatkan. Uniknya, kue ini mempunyai isian gula merah dan asam Jawa, sehingga memberikan sentuhan lezat yang tak terlupakan.

Bolu Som kerap dihidangkan dalam momen-momen istimewa contohnya seperti Lebaran atau pesta perkawinan di Bengkulu.

Proses pembuatan kue bolu ini membutuhkan mentega, sehingga memberikan aroma dan cita rasa yang istimewa.

BACA JUGA:Resep Memasak Gulai Ikan Mungkus Khas Bengkulu yang Manis dan Gurih

Lapisan selai asam Jawa yang manis dan asam, ikut menambah kelezatan dari bolu som ini. Sehingga menjadikannya pilihan oleh-oleh khas Bengkulu yang sangat spesial.

Memiliki tekstur lembut, empuk, dan mekar mengembang, bolu som siap memanjakan lidahmu.

Jika kamu tertatik untuk mencoba membuatnya sendiri di rumah, ikuti langkah-langkahnya berikut ini:

BACA JUGA:7 Cara Ampuh Meraih Sukses di Usia Muda Menurut Primbon Jawa, Apa Kamu Mau Mencobanya?

Bahan-bahan:

- 200 gram tepung terigu

- 150 gram gula halus

- 100 gram margarin

- 8 butir telur ayam

- 1 sdm SP

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: