Horee! Bansos PKH Untuk Ibu Hamil Cair Rp750 ribu, Ini dia Jadwal dan Persyaratannya

Horee! Bansos PKH Untuk Ibu Hamil Cair Rp750 ribu, Ini dia Jadwal dan Persyaratannya

Horee!!! Bansos PKH Untuk Ibu Hamil Cair Rp750 ribu, Ini dia Jadwal dan Persyaratannya--

Saat ini, penyaluran bansos PKH sedang berada di Tahap 3. Jika Anda belum menerima bantuan pada Juli atau Agustus, besar kemungkinannya akan dicairkan pada bulan September. Tanggal pencairan bisa berbeda-beda di setiap wilayah.

BACA JUGA:Pahami BI Cheking, Ini 5 Urutan Informasi Kredit dan Kelompok yang Masuk Daftar Blacklist

Besaran bantuan dalam Program Keluarga Harapan bervariasi berdasarkan kategori penerima:

1. Ibu hamil/nifas: Rp750.000/tahap atau Rp3.000.000/tahun

2. Anak usia dini 0-6 tahun: Rp750.000/tahap atau Rp3.000.000/tahun

3. Pendidikan anak SD/sederajat: Rp225.000/tahap atau Rp900.000/tahun

4. Pendidikan anak SMP/sederajat: Rp375.000/tahap atau Rp1.500.000/tahun

5. Pendidikan anak SMA/sederajat: Rp500.000/tahap atau Rp2.000.000/tahun

6. Penyandang disabilitas berat: Rp600.000/tahap atau Rp2.400.000/tahun

7. Lanjut usia: Rp600.000/tahap atau Rp2.400.000/tahun

Program PKH adalah upaya konkret pemerintah dalam membantu masyarakat yang memerlukan akses terhadap layanan dasar serta mengatasi permasalahan kemiskinan di Indonesia.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: