Coba Masak Sajian Lezat yang Penuh Rempah untuk Lebaran Yakni Soto Betawi

Minggu 09-03-2025,16:37 WIB
Reporter : Lia Junita
Editor : Septi Maimuna

• 2 lembar daun jeruk

• 1 daun salam

• 2 sendok makan minyak goreng

• 1 sendok teh gula pasir

• Garam secukupnya

Bumbu Halus:

• 6 siung bawang merah

• 4 siung bawang putih

• 3 buah cabai merah

• 1 ruas kunyit

• 1 ruas jahe

• 1 sendok teh ketumbar

• 1/2 sendok teh jinten

Cara Memasak:

1. Rebus daging sapi dan jeroan hingga empuk. Tiriskan dan potong-potong dagingnya.

2. Tumis bumbu halus dengan minyak goreng hingga harum, lalu masukkan serai, daun jeruk, dan daun salam. Aduk rata.

Kategori :