
BACA JUGA:Berpetualang Seru sambil Belajar di Wisata Edukasi Queen Bengkulu
Gulingkan ayam yang sudah dicelup telur ke dalam campuran tepung kering.
Pastikan ayam terlapisi dengan baik dan tekan-tekan sedikit agar tepung menempel sempurna.
Untuk hasil crispy, bisa ulangi proses celup telur dan gulingkan di tepung kering sekali lagi.
Panaskan minyak di wajan dengan api sedang.
Goreng ayam hingga kecokelatan dan matang, sekitar 10-15 menit tergantung ukuran potongan ayam.
Sajikan ayam goreng crispy ini dengan saus tomat atau saus keju, yang biasanya disukai anak-anak.