RADARUTARA.ID- Kamu bisa membuat minuman sehat yang segar dengan menggunakan kurma dan juga buah apel yang segar.
Kedua bahan alami tersebut bisa dijadikan sebagai minuman sehat dan sangat bagus untuk kesehatan kulit wajah.
Konsumsi jus kurma dan apel memiliki banyak manfaat kesehatan karena kedua buah ini kaya akan nutrisi penting.
Tapi kamu harus tahu manfaat dari buah kurma dan apel untuk tubuh ternyata sangatlah bagus dan juga gampang untuk dibuat.
BACA JUGA:Daun Salam Bisa Jadi Minuman Herbal dengan Jutaan Manfaat yang Tak Diduga
BACA JUGA:Benarkan Minuman Kolagen Bisa Memutihkan Kulit?
Manfaat Jus Kurma
- Sumber Energi Alami
Kurma kaya akan gula alami seperti glukosa, fruktosa, dan sukrosa, yang dapat memberikan energi cepat tanpa lonjakan gula yang berlebihan. Sangat baik untuk mengatasi kelelahan.
- Meningkatkan Pencernaan
Kurma mengandung serat tinggi yang dapat membantu memperlancar sistem pencernaan dan mencegah sembelit.
- Mengandung Antioksidan
Kurma kaya akan antioksidan seperti flavonoid dan fenolik, yang dapat melawan radikal bebas dan mencegah kerusakan sel.
BACA JUGA:Rutin Konsumsi Minuman Kolagen Apakah Berbahaya? Yuk Simak Penjelasannya
BACA JUGA:Teh Talua, Minuman Penambah Stamina yang Paling Disukai Pria Bengkulu