Kenapa Belum Terima Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2024? Simak Alasannya di Sini

Kenapa Belum Terima Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2024? Simak Alasannya di Sini

Kenapa Belum Terima Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2024? Simak Alasannya Disini--

Sementara pelamar yang audah dinyatakan lulus administrasi maka berhak untuk mengikuti tahapan selanjutnya yaitu seleksi kompetensi dasar ( SKD ).

Lantas bagaimana dengan pelamar yang belum memperoleh hasil seleksi administrasi?

BACA JUGA:TBG Didesak Segera Ganti Rugi Alat Elektronik Warga di Suka Maju yang Tersambar Petir

BACA JUGA:Favorit Anak Kos, Ini 4 Ayam Geprek Enak di Bengkulu

Untuk pengumuman hasil seleksi administrasi akan tetap mengacu pada jadwal yang sudah ditentukan dalam Surat PIt. Kepala Badan Kepegawaian Negara ( BKN ) Nomor: 5900/B-kS.04.01/SD/K/2024, hasil seleksi administrasi memang sudah bisa dipantau dari 14 September 2024.

Tetapi, ada ada perpanjangan waktu pendaftaran, sehingga proses seleksi administrasi juga ikut diperpanjang. 

Walaupun pengumuman seleksi administrasi ikut diperpanjang, pengumuman tetap berakhir pada 19 September 2024.

Supaya tidak ketinggalan dalam pengumuman hasil seleksi administrasi, maka pelamar diharapkan untuk terus memantau dan mengecek akun di portal Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara ( SSCASN ) secara berkala.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: