Libur Sekolah, Ini 5 Rekomendasi Kolam Renang yang Bisa Kamu Kunjungi di Bengkulu

Libur Sekolah, Ini 5 Rekomendasi Kolam Renang yang Bisa Kamu Kunjungi di Bengkulu

Libur Sekolah, Ini 5 Rekomendasi Kolam Renang yang Bisa Kamu Kunjungi di Bengkulu--

BACA JUGA:Bukan Yogyakarta, Ini 5 Kota Tertua di Indonesia

3. Kolam Renang Teluk Benaol

Kolam renang Teluk Benaol menyediakan  kolam untuk anak-anak, dewasa dan kolam khusus bagi wanita.

Yang menarik di kolam ini, ada kolam khusus bagi wanita. Paling cocok untuk para muslimah, sehingga tidak akan bercampur dengan laki-laki.

Untuk anak-anak, juga ada kolam khusus yang tingginya di bawah 1 meter. Jadi untuk ornag tua tak perlu ragu kalau ingin membiarkan anaknya bermain air.

Kolam renang Teluk Benaoil berlokasi di Jalan Timur Indah I No.63, Sido Mulyo, Kecamatan. Gading Cempaka, Kota Bengkulu.

4. Waterboom Wahana Surya

Wahana Surya adalah salah satu tempat wisata keluarga yang banyak dikunjungi, khususnya untuk bermain di waterboom.

Ada berbagai permainan air di sini kalau kamu ingin mengajak anak-anak.

Alamat waterboom Wahana Surya ada di Pasar Pedati, Kecamatan Pondok Kelapa, Kabupaten Bengkulu Tengah, Provinsi Bengkulu.

BACA JUGA:Ini Rangkaian Upacara Tabot, Tradisi Menyambut Tahun Baru Islam di Bengkulu

5. Kolam Renang Ham Tian

Rekomendasi terakhir jatuh pada kolam renang Ham Tian yang ada di Pagar Dewa, Kecamatan Selebar, Kota Bengkulu, Bengkulu.

Kolam renang ini juga menjadi salah satu kolam renang yang berlokasi di tengah Kota Bengkulu dan gampang diakses.

Di akhir pekan, tempat ini ramai pengunjung, khususnya keluarga yang ingin istirahat sejenak dari rutinitas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: