Lakukan Ini sebelum Dimasukkan Freezer, 5 Tips Menyimpan Daging Sapi agar Tahan Lama

Lakukan Ini sebelum Dimasukkan Freezer, 5 Tips Menyimpan Daging Sapi agar Tahan Lama

Lakukan Ini sebelum Dimasukkan Freezer, 5 Tips Menyimpan Daging Sapi agar Tahan Lama--

RADARUTARA.ID- Menyimpan daging sapi dengan benar di dalam freezer sangat penting untuk menjaga kualitas, rasa, dan keamanannya. Proses penyimpanan yang tepat akan memastikan daging tetap segar lebih lama dan mengurangi risiko kontaminasi.

Berikut adalah panduan yang bisa diikuti untuk menyimpan berbagai jenis daging sapi di dalam freezer. Simak selengkapnya di bawah ini, ya Sahabat Fimela.

Iga Sapi

Langkah-langkah Penyimpanan:

1. Rebus Iga Sapi dengan Panci Presto:

Gunakan panci presto untuk merebus iga sapi selama 20 menit. Panci presto membantu mempercepat proses memasak dan membuat daging lebih empuk.

2. Diamkan di Suhu Ruang:

Setelah direbus, biarkan iga sapi di suhu ruang hingga dingin. Jangan langsung memasukkannya ke dalam freezer karena bisa menyebabkan kenaikan suhu di dalam freezer dan mempengaruhi bahan makanan lainnya.

3. Masukkan dalam Plastik Food Grade:

Setelah dingin, masukkan iga sapi ke dalam plastik food grade. Pastikan plastik yang digunakan aman untuk makanan dan tidak mengandung bahan kimia berbahaya.

4. Simpan dalam Freezer:

Simpan iga sapi dalam freezer. Suhu ideal untuk penyimpanan daging di freezer adalah -18°C atau lebih rendah.

Daging Sapi Direbus

Langkah-langkah Penyimpanan:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: