Mengenal 20 Sifat Wajib Allah Lengkap dengan Penjelasannya

Mengenal 20 Sifat Wajib Allah Lengkap dengan Penjelasannya

Mengenal 20 Sifat Wajib Allah Lengkap dengan Penjelasannya--

Qiyamuhu Binafsihi maknanya berdiri sendiri. Allah SWT sama sekali tidak memerlukan bantuan apapun dari siapapun.

6. Wahdaniyyah

Wahdaniyyah maknanya Maha Esa. Allah SWT itu tunggal, satu dan tidak ada yang menandinginya.

7. Qudrat

Qudrat maknanya kuasa. Banyak sekali bukti kekuasaan Allah SWT, salah satunya keberadaan jagat raya yang terdiri dari berjuta bintang dan planet yang senantiasa bergerak secara teratur tanpa terjadi tabrakan.

8. Iradat

Iradat mempunyai arti berkehendak, lantaran Allah SWT bebas menentukan kehendak tanpa ada yang memerintah dan melarangnya. Segala sesuatu yang Allah SWT ciptakan merupakan atas kehendak-Nya.

9. Ilmu

Ilmu maknanya mengetahui. Allah SWT mempunyai ilmu yang sangat lengkap, bahkan ilmunya bersifat menyeluruh, luas dan mendalam. Segala sesuatu, baik yang lahir ataupun ghaib tidak lepas dari pengetahuan Allah SWT.

10. Hayat

Hayat maknanya hidup. Hidup Allah SWT berbeda dengan manusia atau binatang yang membutuhkan jantung yang berdenyut. Allah SWT hidup tanpa membutuhkan sesuatu dan tanpa didahului oleh siapapun.

11. Sama'

Sama' artinya mendengar. Allah SWT Maha Mendengar, semua suara baik itu yang nyaring, samar, bahkan yang tidak bisa didengar oleh manusia sekalipun bisa didengar Allah SWT.

12. Basar

Basar maknanya melihat. Allah SWT biA melihat segala sesuatu, baik yang besar maupun kecil, bahkan yang tersembunyi sekalipun. Penglihatan Allah SWT tanpa batas, teknologi canggih manusia tidak akan bisa melampaui dan mengimbangi penglihatan Allah SWT.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: