Pinjaman Tanpa Bunga dari BSI 2024, Ini Cara dan Syaratnya

Pinjaman Tanpa Bunga dari BSI 2024, Ini Cara dan Syaratnya

Pinjaman Tanpa Bunga dari BSI 2024, Ini Cara dan Syaratnya--

- Pinjaman Rp 75 juta : Rp 2.500.000

- Pinjaman Rp 100 juta : Rp 3.333.333

- Pinjaman Rp 125 juta : Rp 4.166.667

- Pinjaman Rp 150 juta : Rp 5.000.000

- Pinjaman Rp 175 juta  : Rp 5.833.333

- Pinjaman Rp 200 juta : Rp 6.666.667

BACA JUGA:Berbagai Pilihan Pinjaman Bank Mandiri untuk Kebutuhan Pribadi dan Bisnis

Cara dan Syarat Pengajuan

Untuk mengajukan pinjaman KUR BSI, nasabah harus memenuhi beberapa syarat, antara lain:

- Warga negara Indonesia (WNI) yang berdomisili di Indonesia

- Berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah

- Memiliki usaha produktif yang sudah berjalan minimal 6 bulan

- Memiliki surat izin usaha yang masih berlaku

- Memiliki rekening tabungan di BSI

- Memiliki NPWP pribadi atau usaha

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: