Terkenal Akan Kuliner Duriannya, Begini Resep Ketan Saus Durian Bengkulu yang Pulen dan Legit

Terkenal Akan Kuliner Duriannya, Begini Resep Ketan Saus Durian Bengkulu yang Pulen dan Legit

Terkenal Akan Kuliner Duriannya, Begini Resep Ketan Saus Durian Bengkulu yang Pulen dan Legit--

* 1/2 sendok teh garam

* 2 lembar daun pandan, buat simpulnya

* 1/2 sendok makan maizena dan 1 sendok makan air, larutkan

* 300 ml santan dari 1/4 butir kelapa

BACA JUGA:4 Aplikasi Edit Video Terbaik 2024, Edit Vidio Lebih Mudah dan Cepat

Cara membuat ketan saus durian: 

1. Rendam beras ketan minimal 1 jam. Kalau sudah, kukus ketan sekitar 20 menit dengan api besar. 

2. Masak santan, garam, dan daun pandan. Asuk hingga mendidih, masukkan ketan yang telah dikukus hingga meresap. Aduk sampai santan meresap ke ketan. 

3. Angkat ketan dan kukus kembali selama 40 menit sampai matang. 

4. Lanjutkan membuat saus durian. Blender daging durian dan santan hingga lembut. Kemudian masak di wajan antilengket. 

5. Tuangkan gula merah, garam, dan daun pandan. Tambahkan larutan maizena, aduk hingga mengental. 

6. Sajikan ketan yang telah matang dengan saus durian dan daging durian.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: