Beda dari Cucur Ringgit, Begini Resep Cucur Bandan, Kue Tradisional Khas Bengkulu

Beda dari Cucur Ringgit, Begini Resep Cucur Bandan, Kue Tradisional Khas Bengkulu

Beda Dari Cucur Ringgit, Begini Resep Cucur Bandan, Kue Tradisional Khas Bengkulu--

RADARUTARA.ID - Kue cucur bandan merupakan kue tradisional yang berbahan dasar tepung beras dan gula merah. Kekhasan dari cucur ini terletak dari bentuknya yang mirip dengan roda yang memiliki lubang di tengahnya.

Kue ini terasa sangat manis dan empuk. Dulunya kue ini kerap ditemukan pada upacara adat pernikahan. Kue cucur bandan merupakan pendamping saat prosesi adat lamaran bersama dengan 7 jenis kue yang lainnya.

Sekarang ini kue cucur bandan banyak sekali dijumpai di toko toko penjual oleh-oleh atau di warung-warung kecil.

Namun jika kamu ingin mencoba untuk membuatnya sendiri dirumah, kamu bisa mengikuti resep dibawah ini:

BACA JUGA:Mengerikan! Inilah Kisah Kematian Paling Tragis dalam Dunia Pewayangan

Bahan-bahan :

- 300 gram tepung beras

- 50 gram tepung terigu

- 250 gram gula merah, sisir halus

- 1 sdt kayu manis bubuk (cinnamon)

- 550 ml air (boleh pakai santan supaya rasa lebih gurih tapi ini opsional)

- 3 lembar daun pandan, suwir-suwir, ikat simpul

- 1/2 sdt garam

- Minyak goreng

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: