Gak Perlu Bayar Mahal, Ini Bahan Alami untuk Kecilkan Pori-pori di Wajah

Gak Perlu Bayar Mahal, Ini Bahan Alami untuk Kecilkan Pori-pori di Wajah

Gak Perlu Bayar Mahal, Ini Bahan Alami Untuk Kecilkan Pori -Pori Di Wajah--

RADARUTARA.ID - Setiap orang pastinnya ingin memiliki wajah yang mulus dan tidak berjerawat. Salah satu yang bisa jadi pemicu jerawat yang muncul di tubuh adalah pori-pori wajah besar.

Biasanya seseorang akan membayar mahal hanya demi untuk mendapatkan wajah yang mulus, namun apakah kamu tahu ada beberapa bahan alami yang bisa digunakan untuk mengecilkan pori-pori di wajah.

Jika pori-pori di wajah besar, tentunya akan lebih mudah membuat kotoran masuk dan bercampur dengan minyak. 

Hal ini pastinya akan membuat jerawat mudah timbul. 

BACA JUGA:Kedahsyatan Surat Al Fatihah, Mampu Melembutkan Hati Anak yang Keras Kepala

Berikut adalah beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mengecilkan pori-pori

1. Madu

Bahan alami pertama yang bisa digunakan untuk mengecilkan pori-pori di wajah adalah madu, sejak zaman dulu madu memang sudah di percaya bisa digunakan untuk mengecilkan pori-pori di wajah.

Untuk membuatnya juga sangat mudah, sebab yang perlu kamu lakukan hanyalah mengoleskannya di beberapa bagian wajah. Setelah itu basuh dengan air bersih .

2. Pepaya

Bahan alami selanjutnya yang bisa digunakan untuk mengecilkan pori-pori di wajah adalah pepaya, hal ini karena kandungan dalam pepaya bisa bekerja sebagai enzim yang disebut papain dapat meregenerasi kulit yang dioleskan agar terlihat lebih cantik. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hotel Murah Meriah di Bukit Tinggi yang Dekat Tempat Wisata

3. Mentimun

Bahan alami lainya yang bisa dimanfaatkan untuk mengecilkan pori-pori di wajah adalah mentimun. Selain itu mentimun juga dipercaya bisa menjaga tekstur kulit agar lebih sehat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: