Ini Rekomendasi Mobil Rp50 Jutaan yang Cocok untuk Jalan Jauh

Ini Rekomendasi Mobil Rp50 Jutaan yang Cocok untuk Jalan Jauh

Ini Rekomendasi Mobil Rp 50 Jutaan yang Cocok Untuk Jalan Jauh--

RADARUTARA.ID - Pasar Mobil Bekas saat ini memang sedang ramai. Hal ini karena harga mobil yang sangat tinggi. Namun tentunya untuk membeli mobil bekas harus di lihat untuk apakah mobil akan digunakan. 

Apalagi jika ingin dipakai harian ataupun ingin dibawa untuk pergi jauh. Tentunya dalam membeli mobil bekas harus menginspeksi mobil dengan benar.

Saat ini sudah banyak sekali mobil bekas yang ditawarkan dipasaran dengan harga yang beragam. Namun jika budget kamu sedikit mungkin mobil bekas dengan harga Rp50 Jutaan ini adalah pilihan yang sangat cocok.

BACA JUGA:Ini Segudang Manfaat Rebusan Daun Saga, Bisa Redakan Pilek, Batuk, Demam Hingga Obat Malaria

Berikut Mobil Bekas Rp50 Jutaaan

1. Isuzu Panther Royal

Mobil bekas dengan harga Rp 50 Jutaan Adalah Isuzu Panther Royal 1996-1999, mobil yang terkenal dengan mesin bandel serta suspensi yang empuk ini songat cocok untuk kamu yang memilih mobil untuk pergi jauh 

Kar mobil ini akan memberikan kenyamanan ketiak dikendarai lama. Selain itu mobil yang dijuluki raja disel ini memiliki kapasitas mesin yang tergolong besar yakni 2500. CC

Tidak hanya itu Isuzu panther juga terkenal dengan kabin yang luas sehingga sangat cocok untuk dijadikan mobil keluarga.

BACA JUGA:Gak Perlu Perawatan Mahal, Cukup Konsumsi Buah Ini untuk Cerahkan dan Sehatkan Kulitmu

2. Honda CRV Gen 1 dan Gen 2

Berikut nya mobil bekas dengan harga Rp 50 Jutaan adalah Honda CRV Gen 1 dan Gen 2. Mobil yang memiliki tampilan sporty ini juga memberikan kenyamanan jika dikendarai jarak jauh. Apalagi kapasitas kabin juga lega sehingga bisa menampung banyak orang 

3. Nissan Xtrail (T30) Tahun 2005

Selanjutnya dengan budget Rp 50 Jutaan kamu juga bisa mendapatkan mobil Nisan X trail (T30) . Mobil bertipe SUV ini nya bisa menjadi pilihan tepat bagi kamu yang ingin membeli mobil dalam waktu dekat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: