Cocok untuk Perokok, Usapkan Jeruk Nipis Secara Teratur Bibir Hitam Auto Kinclong

Cocok untuk Perokok, Usapkan Jeruk Nipis Secara Teratur Bibir Hitam Auto Kinclong

Cocok Untuk Perokok, Usapkan Jeruk Nipis Secara Teratur Bibir Hitam Auto Kinclong--

RADARUTARA.ID- Bibir hitam akibat sering merokok membuat sebagian pria tidak PD ketika bertemu seseorang. Untuk mengatasi itu semua, karena terdapat  cara alami untuk memerahkan bibir dan dapat dilakukan secara mudah di rumah. 

Dengan begitu, bibir yang selama ini hitam bisa kembali tampak sehat dan merona sehingga kepercayaan diri Anda pun dapat meningkat.

Salah satunya memerahkan bibir dengan jeruk nipis seperti yang akan dibahas berikut ini. Bibir merah merona alami merupakan dambaan banyak orang, terutama kaum hawa. Berbagai cara pun dilakukan, bahkan hingga yang berisiko tinggi seperti sulam bibir. 

Padahal, ada cara-cara alami yang lebih aman yang bisa digunakan untuk memerahkan bibir. Meskipun cara alami umumnya lebih makan waktu dan butuh kesabaran untuk medapatkan hasil yang diinginkan.

BACA JUGA:Setelah Membaca Ini, Anda Akan Bisa Membaca Pikiran dan Mengetahui Perasaan Orang Lain

Khasiatnya, Jeruk nipis sudah lama dikenal oleh masyarakat. Bahkan dalam dunia industri, jeruk nipis yang sudah diproses dapat dijadikan kalsium hipoklorit digunakan sebagai bahan pemutih yang murah untuk bahan kertas.

Buah dengan rasa asam ini juga merupakan merupakan buah yang kaya akan vitamin C yang baik untuk kulit, termasuk juga kulit bibir. 

Selain itu, air jeruk nipis juga mengandung beragam nutrisi seperti Vitamin A, Vitamin E, Kalsium, Magnesium, Vitamin K, Potasium dan Fosfor yang bermanfaat untuk kesehatan bibir.

Kemampuannya pun tidak diragukan lagi, jeruk nipis cukup ampuh memerahkan bibir secara alami. Terutama bibir kehitaman akibat terlalu sering terpapar sinar matahari, kebiasaan merokok, tinggi asupan kafein, penggunaan produk kecantikan berkualitas rendah, serta ketidakseimbangan hormon.

BACA JUGA:Mbah Moen: Daripada Melamun, Mending Baca Wirid Pendek Ini Agar Rumah Selalu Berlimpah Rezeki

Berikut ini langkah memulihkan bibir hitam dengan jeruk nipis:

1. Siapkan satu buah jeruk nipis

2. Lalu potong jeruk nipis sesuai ukuran bibir anda

3. Kemudian siapkan gula pasir secukupnya didalam piring

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: