11 Tanaman Ini Diyakini Bisa jadi Penangkal Santet dan Pelet, Nomor 7 Ada di Sekitar Kita

11 Tanaman Ini Diyakini Bisa jadi Penangkal Santet dan Pelet, Nomor 7 Ada di Sekitar Kita

11 Tanaman Ini Diyakini Bisa jadi Penangkal Santet dan Teluh, Nomor 7 Pasti Tak Disangka--

RADARUTARA.ID - Selain memiliki fungsi utama bagi manusia yakni, menghasilkan oksigen dan menyerap karbondioksida. Namun, ada beberapa tanaman yang diyakini menjadi penangkal energi negatif, seperti santet, teluh dan dukun serta yang lainnya. 

Menurut Primbon Jawa Kuno, tanaman ini identik tertanam di pekarangan atau halaman rumah. Lantas, tanaman apa lagi yang dianggap sakti dan memiliki manfaat oleh beberapa orang tersebut.

Dikutip dari beberapa sumber, berikut 11 tanaman penangkal energi negatif tersebut.


Pohon Bidara--

1. Pohon Bidara

Saat malam hari, pohon bidara konon mengeluarkan energi positif yang berfungsi mengusir ilmu hitam. 

Dalam Primbon Jawa, masyarakat Jawa Kuno percaya tanaman ini berguna untuk menangkal energi negatif dan gangguan mistis. 

Berikut sebagai pelindung rumah dari jin dan makhluk gaib lainnya yang berniat jahat.


Pohon Kelor--

2. Pohon Kelor

Pohon kelor, termasuk dalam tanaman penangkal santet, sihir, ilmu hitam, guna-guna dan makhluk halus. 

Banyak masyarakat Jawa menanam tanaman, ini di pekarangan rumahnya.


Pohon Johar--

3. Pohon Johar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: