Ketahui, Ini 4 Ciri-ciri Skin Barrier Rusak dan Cara Memperbaikinya

Selasa 09-09-2025,17:10 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

Jadi, pastikan kamu mengonsumsi air putih setidaknya 2 liter per hari dan perbanyak asupan vitamin D, E, C, omega-3, serta kolagen. 

Untuk memperolehnya, kamu bisa menyantap makanan seperti buah, sayur, ikan, susu, dan telur, ataupun mengonsumsi suplemen.

4. Lindungi kulit dari paparan sinar UV yang kuat

Radikal bebas seperti paparan sinar UV akan merusak sel-sel kulit, baik dalam bentuk sunburn maupun flek hitam. 

Untuk mencegahnya, selalu aplikasikan sunscreen sebanyak 2 ruas jari paling tidak 15 menit sebelum beraktivitas di luar ataupun di dalam rumah.

Kategori :

Terpopuler