- 1/4 sdt garam
BACA JUGA:Rekomendasi Warna Rambut yang Cocok untuk Pemilik Kulit Sawo Matang
BACA JUGA:Kenapa Memakai Baju Hitam Bikin Kita Mudah Merasa Gerah?
Cara membuat kolak durian ketan:
1. Kukus ketan yang telah direndam sekitar 20 menit. Tuang ke dalam baskom, tuang santan encer, garam, dan daun pandan.
2. Kukus kembali sampai semuanya matang.
3. Di lain wadah, masak santan sampai mendidih. Tambah dengan gula merah dan garam hingga matang.
4. Masukkan durian kecilkan api. Masak kembali sampai santan mendidih.
5. Siapkan mangkuk saji, beri ketan kukus dan siram. Sajikan selagi masih hangat.