Sebelum Buat Meja Dapur, Pastikan Kamu Memahami Rumus Ini, Agar Punggungmu tak Bonyok

Minggu 17-11-2024,15:33 WIB
Reporter : Septi Maimuna
Editor : Septi Maimuna

Langkah pengukuran tinggi badan untuk bangunan meja dapur.

Berdiri tegak tanpa alas kaki.

Tekuk lengan hingga siku membentuk sudut 90 derajat.

Ukur tinggi dari lantai ke siku.

Kurangi 10-15 cm dari hasil pengukuran tersebut.

Contoh:

Jika tinggi siku dari lantai adalah 95 cm, tinggi meja dapur idealmu adalah sekitar 80-85 cm.

BACA JUGA:Rekomendasi Obat Totol Jerawat yang Ampuh untuk Mengurangi Bekasnya

BACA JUGA:Pertahankan Imun Tubuhmu di Musim Hujan, dengan Rajin Konsumsi Minuman Berbahan Alami Ini

3. Tinggi Meja Berdasarkan Aktivitas

Setiap aktivitas membutuhkan ketinggian meja berbeda:

Meja lebih rendah (tinggi siku - 15 cm) agar tangan lebih leluasa bekerja jika lebih banyak aktifitas mengaduk atau mengadon.

Pastikan meja lebih tinggi (tinggi siku - 10 cm) agar tidak membungkuk terlalu dalam saat melakukan aktfititas mencuci piring.

Sementara untuk meja makan bar atau island, biasanya lebih tinggi, sekitar 90-110 cm.

BACA JUGA:Bukan Kopi, Namun Vitamin Ini Ternyata Sangat Dibutuhkan oleh Kaum Pria

BACA JUGA:Aplikasi Penerjemah Bahasa Inggris ini Cocok Buat Pelajar, Auto Makin Pintar

Kategori :