Lagi Viral di Bengkulu, Ini Resep Roti Mochi yang Lembut dan Kenyal di Mulut

Minggu 03-11-2024,12:13 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

- 2 butir telur

- 2 sdt wijen hitam

BACA JUGA:Terungkap! Ini 4 Rahasia Mengelola Keuangan ala Miliarder

BACA JUGA:Resep Gemblong Ketan untuk Camilan Akhir Pekan

Cara membuat:

1. Kocok lepas telur memakai garpu sampai rata, sisihkan

2. Masukkan mentega, gula, garam dan susu cair ke dalam panci tahan panas, nyalakan api, kecil saja, lalu masak sampai pinggiran berbuih kecil dan mentega leleh

3. Masukkan tepung terigu protein tinggi dan aduk cepat

4. Matikan api kemudian angkat dari kompor

5. Biarkan uap air hilang, kemudian tambahkan tepung tapioka sedikit demi sedikit, aduk manual memakai spatula atau sendok kayu, campur sampai rata

6. Kemudian masukkan kocokan telur sedikit demi sedikit sembari terus diaduk memakai spatula hingga telur habis dan rata

7. Tambahkan 2 sdt wijen hitam, aduk kembali

8. Adonan akhir tidak cair atau mudah jatuh ketika diangkat dengan spatula atau adonan kokoh

9. Tuang adonan ke dalam piping bag, beri spuit lubang bulat

10. Siapkan loyang yang telah dialasi dengan kertas roti, semprotkan adonan ke loyang 

11. Lakukan sampI selesai

Kategori :