BACA JUGA:4 Bahan Alami Ini Sering Digunakan Aisyah Istri Rasulullah SAW untuk Menjaga Kecantikannya
5. Timbal
Bahan yang mengandung logam beracun ini juga sering ditemukan pada beberapa produk kosmetik seperti lipstik.
Pada orang dewasa sendiri, penggunaan kosmetik yang mengandung timbal dapat meningkatkan resiko terjadinya keracunan serta kerusakan ginjal, otak, hati, dan tulang.
Selain beberapa bahan di atas, terdapat beberapa bahan kosmetik berbahaya lainnya yang juga beresiko menimbulkan dampak buruk pada kesehatan, seperti methylene chloride, triclosan, chloroform, vinyl chloride, serta bithinol.