Ketahui, Ini 7 Keutamaan Orang yang Rajin BerInfaq, Menjadi Tabungan di Akhirat

Kamis 18-01-2024,04:05 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

Infaq dan sedekahmu akan menjadi benteng pelindungmu di hari pembalasan di akhirat. Dengan berinfaq, kamu memperoleh ampunan dari dosa-dosamu serta menghapus dosa-dosa yang sudah berlalu.

BACA JUGA:4 Ciri-ciri Orang yang Disukai Malaikat Pembawa Rezeki Hingga Didoakan Kaya Raya, Apakah Termasuk Kamu?

6. Menyempurnakan ibadah

Kalau ibadah seperti shalat yang berhubungan langsung dengan hubunganmu dengan Allah, maka infaq berhubungan langsung dengan hubunganmu dengan sesama umat manusia. Melalui berinfaq, kamu akan menyempurnakan ibadahmu serta menunjukkan rasa kasih sayang dan kepedulianmu kepada sesama.

7. Masuk surga dengan pintu khusus

Orang yang sering berinfaq dan bersedekah termasuk dalam golongan orang yang dermawan. Allah SWT sudah menjanjikan pintu khusus untuk mereka di surga. Dengan melakukan infaq, kamu akan berpeluang masuk surga melalui pintu
yang paling istimewa.

Kategori :