KUR BRI 2023 Sudah Bisa Diakses Mulai Agustus, Kredit Rp40 Juta, Cicilan Mulai 800 Ribuan

Selasa 15-08-2023,12:38 WIB
Reporter : Sigit Haryanto
Editor : Septi Maimuna

- Akta Nikah

- Surat keterangan usaha

- Memiliki NPWP, peminjaman diatasa Rp50 juta.

Jenis KUR BRI 2023

1. KUR Mikro BRI

- KUR Mikro akan memberikan pinjaman maksimal hanya diangka Rp50 juta sekali pengajuan

- Masa Pinjaman hanya maksimal 3 tahun dan disalurkan dengan proses Kredit Modal Kerja (KMK)

- Untuk Kredit Investasi (KI) maksimal 5 tahun

- Suku bunga hanya diangka 6 persen pertahun dan bebas biaya administrasi.

Syarat KUR Mikro BRI

- Individu dengan usaha yang terbilang produktif 

- Usaha sudah berjalan selama 6 bulan

- Bukan penerima kredit perbankan lainnya

- Wajib sertakan syarat administrasi,

BACA JUGA:Jangan Kelewatan, Segera Klaim Saldo Dana Kaget Rp150 Di Akunmu, sebelum Hangus!

2. KUR Kecil BRI

Kategori :