Sulit Dikalahkan, Ini 4 Ilmu Kanuragan Paling Sakti Mandraguna, Tak Sembarang Orang Bisa Punya

Minggu 09-07-2023,19:10 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

BACA JUGA:Jangan Main-main Kalo Engga Mau Kena Batunya, Ini 3 Daerah Paling Sakti di Tanah Sunda

3. Lembu Sekilan

Ajian lembu sekilan juga termasuk ilmu sakti mandraguna. Konon katanga, masih ada beberapa masyarakat yang menggunakan ilmu tersebut sampai saat ini.

Pemilik ilmu ini bisa kebal ketika bertarung. Akan tetapi, bagi siapa pun yang ingin mempunyai ilmu ini wajib melakukan beberapa amalan.

Salah satu diantaranya puasa ngidang selama 40 hari. Namun ada pula yang mempelajarinya tanpa puasa, tapi melalui beberapa mantra.

BACA JUGA:Mengenal Adat Rejang, Suku Tertua di Bengkulu, Menjaga Martabat Perempuan dengan Cuci Kampung

BACA JUGA:VIRAL! Bangunan Gedung 8 Lantai di Desa Batang, Kabarnya Tak Gunakan Uang Negara Loh

4. Gelap Ngampar

Ajian gelap ngampar adalah ilmu sakti yang sudah dikenal di kalangan masyarakat Jawa. Konon katanya, seseorang yang mempunyai ilmu kanuragan ini seolah memiliki kekuatan petir yang menyambar.

Tak sedikit pula yang percaya jika salah satu tokoh yang memiliki ajian ini yaitu Patih Gajah Mada. Ilmu gelap ngampar termasuk tingkat tinggi mandraguna pasalnya bisa membuat musuh menjadi tak berkutik.*

Kategori :