Cara Membuat Emping Melinjo, Cemilan Khas Bengkulu

Cara Membuat Emping Melinjo, Cemilan Khas Bengkulu

Cara Membuat Emping Melinjo, Cemilan Khas Bengkulu--

5. Pecahkan kulit melinjo sampai terisa hanya satu biji melinjo yang bagian dalam dan berwarna putih.

6. Letakkan biji melinjo di atas talenan lalu pukul biji tersebut memakai palu sampai pipih dan menjadi bentuk emping. Dinginkan terlebih dahulu sembari menatanya di suatu wadah.

7. Pindahkan emping ke tempat yang terkena paparan sinar matahari secara langsung. Kalau cuaca sedang cerah maka kamu bisa menjemurnya sekitar 2 jam saja.

8. Kalau sudah kering, emping bisa digoreng dan di sajikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: