Jangan Anggap Sepele, Ini 3 Keutamaan Membaca Doa Masuk Rumah

Jangan Anggap Sepele, Ini 3 Keutamaan Membaca Doa Masuk Rumah

Jangan Anggap Sepele, Ini 3 Keutamaan Membaca Doa Masuk Rumah--

RADARUTARA.ID - Mungkin diantara kamu mengira bahwa membaca doa saat memasuki rumah menjadi hal yang biasa saja, tetapi ternyata amalan ini mempunyai keutamaan yang sangat baik. 

Sama dengan yang dijelaskan sebelumnya, doa masuk rumah dalam agama Islam ini bermakna membawa keberkahan serta perlindungan ke dalam rumah. 

Tak hanya itu, ada pula keutamaan membaca doa masuk rumah yang bisa kamu simak berikut ini.

BACA JUGA:Agar Diberikan Kemudahan, Bacakan Doa Ini saat Ada Masalah yang Menerpa

BACA JUGA:Pesan Gus Baha, Bacakan Doa Setelah Shalat Tahajud Jika Ingin Hajat Cepat Terkabul

1. Melindungi Diri dari Gangguan Setan

Keutamaan mengamalkan doa masuk rumah yang pertama yaitu memohon kepada Allah SWT supaya rumah kamu terlindungi sekaligus penghuninya dari semua gangguan maupun bentuk bahaya.

Ditambah lagi, kalau kamu mengamalkan doa masuk rumah ini secara rutin, niscaya akan mendapatkan kesejahteraan rumah serta keamanan dari Allah SWT sebagai bentuk perlindungan.

Sehingga, ketika kamu membaca doa masuk rumah, maknanya kamu sedang meminta kepada Allah SWT untuk dilindungi dari marabahaya maupun gangguan setan.

Bahkan, dengan kamu menyebutkan nama Allah SWT, maka setan tak akan mendekat dan menjauh, sehingga rumah bisa menjafi tempat yang aman bagi penghuninya.

BACA JUGA:Ini Bacaan Doa Agar Anak Lancar Bicara, Amalkan Setiap Hari

BACA JUGA:Apakah Boleh Membunuh Cicak? Ini Doa untuk Mengusirnya

2. Mendapatkan Keberkahan dalam Rumah

Ada pula keutamaan lainnya ketika membaca doa masuk rumah yaitu memohon agar Allah SWT senantiasa memberikan keberkahan yang melimpah kepada semua anggota keluarga yang tinggal di rumah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: