Agar Awet Muda, Ini 5 Makanan Baik yang Harus Dikonsumsi Saat Usia 40-an

Agar Awet Muda, Ini 5 Makanan Baik yang Harus Dikonsumsi Saat Usia 40-an

Agar Awet Muda, Ini 5 Makanan Baik yang Harus Dikonsumsi Saat Usia 40-an--

Dalam Pepaya juga mengandung enzim yang bernama papain, mampu memberikan manfaat anti-aging tambahan dan bekerja sebagai salah satu agen anti-inflamasi alami terbaik.

4. Blueberry

Dalam Blueberry kaya akan vitamin A, vitamin C, hingga age-defying antioxidant yang disebut anthocyanin.

Antioksidan jenis ini termasuk kuat dan bisa membantu melindungi kulit dari kerusakan akibat paparan sinar matahari, stres, dan polusi dengan cara memoderasi respons peradangan serta mencegah hilangnya kolagen.

5. Brokoli

Adanya kandungan vitamin C di dalam brokoli yang cukup tinggi, kamu wajib memasukkan sayuran ini ke dalam menu harianmu untuk meningkatkan produksi kolagen (protein utama dalam kulit agar memberikan kekuatan dan elastisitas pada kulit).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: