PLN

8 Koin Kuno Termahal di Indonesia yang Diburu Kolektor, Periksa Dompetmu Siapa Tahu Kamu Calon Jutawan

8 Koin Kuno Termahal di Indonesia yang Diburu Kolektor, Periksa Dompetmu Siapa Tahu Kamu Calon Jutawan

8 Koin Kuno Termahal di Indonesia yang Diburu Kolektor: Panduan Lengkap--

RADARUTARA.ID- Koin kuno tak hanya memiliki nilai sejarah, tapi juga daya tarik tersendiri bagi para kolektor. Tak jarang, mereka rela merogoh kocek dalam untuk mendapatkan Koin kuno impian mereka. Bagi Anda yang tertarik dengan dunia numismatik (koleksi koin), berikut adalah beberapa Koin kuno termahal di Indonesia yang diburu para kolektor:

1. Uang Logam Gambar Kelapa Sawit (Rp 1.000)

Uang tahun emisi: 1993 saat sekarang ini di hargai: Rp 100 juta per keping Uang logam Rp 1.000 bergambar kelapa sawit ini mungkin masih sering Anda temui di dompet. Kelangkaan uang ini  membuat koin ini dihargai sangat tinggi. Di Tokopedia, ada penjual yang menawarkan koin ini dengan harga fantastis, yaitu Rp 100 juta per keping.

2. Uang Logam Rp 25 Tahun Emisi 1971

Tahun emisi: 1971 jika menemukan uang ini maka kamu akan dapat menjualnya dengan harga: Rp 450.000 per keping. Uang logam Rp 25 tahun 1971 ini sudah ditarik dari peredaran sejak 24 Juni 2012. Meskipun begitu, koin ini menjadi salah satu yang dicari kolektor dan bisa mencapai harga ratusan ribu rupiah. Di Tokopedia, ada yang menjual koin ini dengan harga Rp 450.000 per keping.

BACA JUGA:Honda Pop 110i 2024: Bebek Unik 'Salah Pergaulan' Meluncur di Brazil, Mungkinkah Hadir di Indonesia?

3. Uang Koin Kuno Rp 100 Tahun Emisi 1973

Uang yang dicetak pada tahun 1973 ini dihargai dengan Rp 10.000.000. Koin Rp 100 tahun 1973 ini memiliki ciri khas gambar wayang dan rumah gadang. Di Tokopedia, koin ini dijual dengan harga fantastis, yaitu Rp 10.000.000.

4. Koin Emas Bergambar Presiden Soeharto URK TE 1995

Tahun emisi: 1995 memiliki penawaran Harga mencapai Rp 85.000.000 Koin emas ini menjadi salah satu yang paling dicari karena kelangkaannya dan nilai sejarahnya. Dibuat dari emas kuning 23 karat dan bergambar Presiden Soeharto, koin ini dijual di Tokopedia dengan harga Rp 85.000.000.

5. Uang Koin Rp 100 Tahun Emisi 1978

Tahun emisi: 1978 Harga: Tergantung kondisi

Koin Rp 100 tahun 1978 ini juga memiliki gambar wayang. Harganya cukup tinggi, bisa mencapai puluhan juta rupiah, tergantung dari kondisi koinnya. Semakin baik kondisinya, semakin tinggi pula harganya.

BACA JUGA:Sultan Merapat! Ducati Luncurkan Dua Moge Petualang Baru di Tanah Air: Sensasi Baru di Jalanan dan Medan Berat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: