Jangan Dianggap Sepele, Ini Amalan Pengubah Takdir Agar Menjadi Lebih Baik

Jangan Dianggap Sepele, Ini Amalan Pengubah Takdir Agar Menjadi Lebih Baik

Jangan Dianggap Sepele, Ini Amalan Pengubah Takdir Agar Menjadi Lebih Baik--

RADARUTARA.ID - Apa yang terjadi dalam hidup kita, segalanya sudah ditentukan oleh Allah SWT. Penting agar dipahami kalau ketentuan atau takdir Allah adalah yang paling baik.

Walaupun demikian, bukan berarti ketentuan atau takdir Allah SWT tak dapat diubah sama sekali.

Ada beberapa hal yang dapat di lakukan untuk bisa mengubah takdir, diantaranya sebagai berikut:

BACA JUGA:Punya Pesona Kuat Sejak Lahir, Ini 4 Zodiak yang Paling Pandai Memikat Hati Orang Lain Tanpa Harus Usaha Keras

1. Amal Kebaikan

Mengerjakan amal kebaikan adalah salah satu cara untuk mengubah takdir yang telah ditetapkan Allah SWT. Hal ini didasarkan dalam hadis berikut ini.

Beramallah kamu semua, karena beramal (berbuat kebaikan/ibadah) akan merubah sesuatu yang buruk yang sudah ditentukan-Nya padamu (HR. Bukhari dan Muslim).

Bahkan panjangnya usia kita yang sudah ditentukan oleh Allah SWT juga bisa berubah kalau kita selalu mengerjakan amal baik.

BACA JUGA:Menolak Punah, Ini Modifikasi Keren Mio Sporty yang Wajib Diaplikasikan

2. Sedekah dan Silaturahim

Amalan lain yang bisa merubah takdir yaitu sedekah. Hal ini didasarkan dalam hadis berikut ini.

Sesungguhnya sedekah itu bisa memadamkan kemarahan Allah dan menolak ketentuan yang buruk.” (HR. Tirmidzi).

Bukan hanya sedekah, silaturahim juga bisa merubah takdir bahkan memanjangkan umur.

Sesungguhnya sedekah dan silaturahim itu bisa menambah umur dan menolak ketentuan buruk yang tidak disukai dan ingin dijauhi.” (HR. Abu Ya'la Al Hanbali).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: