Teknik Mengolah Biji Kopi yang Baik dan Benar, Cocok untuk Pemula yang Berniat Bikin Usaha

Teknik Mengolah Biji Kopi yang Baik dan Benar, Cocok untuk Pemula yang Berniat Bikin Usaha

Teknik Mengolah Biji Kopi Yang Baik dan Benar--

Melakukan penjemuran kopi ini bertujuan agar seluruh kadar air yang ada di dalam biji kopi bisa menyusut. Dengan demikian maka proses sangrai kopi bisa lebih cepat dan mudah.

Cara penjemurannya yaitu, letakkan biji kopi dalam sebuah wadah yang datar dan lebar kemudian jemur di bawah sinar matahari dan jangan lupa untuk bolak-balik biji kopi hingga beberapa kali agar keringnya merata. Penjemuran tersebut dapat dilakukan setidaknya 2 sampai 3 hari untuk menciptakan biji kopi bisa kering 100%.

BACA JUGA:Resep Klappertaart Panggang, Kudapan Nikmat untuk Pendamping Kopi

5. Proses Menyangrai Biji Kopi

Setelah biji kopi kering, Mak langkah selanjutnya yaitu menyangrai biji kopi. 

Lakukan penyangraian secara perlahan dan tanpa henti hingga warna kopi tidak terlalu gelap dan rasa kopi tidak pahit.

6. Penggilingan Kopi

Proses terakhir yaitu penggilingan kopi. Lakukan penggilingan kopi secara manual atau modern hingga biji kopi menjadi bubuk halus. Setelah itu, kopi siap untuk di seduh atau di olah menjadi berbagai macam produk sesuai keinginan Anda.

Nah, dengan memahami teknik pengolahan biji kopi yang benar, para pecinta kopi dapat menikmati kopi berkualitas tinggi dengan cita rasa dan aroma yang diinginkan. Selamat mencoba !

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: