Sungguh Mulia, Ini 4 Wanita Salihah yang Dijamin Masuk Surga dalam Islam

Sungguh Mulia, Ini 4 Wanita Salihah yang Dijamin Masuk Surga dalam Islam

Sungguh Mulia, Ini 4 Wanita Salihah yang Dijamin Masuk Surga dalam Islam--

RADARUTARA.ID - Didalam Al-Quran tercantum jelas beberapa perempuan yang dijamin masuk surga. Karena sikapnya yang mulia, menjadikan mereka sebagai perempuan-perempuan paling sholehah sepanjang masa. Mereka juga terkenal sebagai perempuan yang memiliki kebaikan hati, ketulusan hingga keikhlasan dengan tingkat yang paling tinggi. 

Berikut ini beberapa daftar perempuan-perempuan salihah yang dijamin masuk surga dalam islam. Siapa sajakah mereka? 

Rasullullah SAW pun bersabda, "Pemuka perempuan ahli surga ada empat. Mereka adalah Maryam binti Imran, Fatimah binti Rasulullah SAW, Khadijah binti Khawailid dan Asiyah." (HR. Hakim dan Muslim).

BACA JUGA:Ampuh! Hanya dengan Doa dan Amalan, Ini Tuyul Tidak Bisa Masuk ke Dalam Rumah

1. Maryam Binti Imran

Perempuan pertama yang dijamin masuk surga yaitu Maryam binti Imran. Beliau adalah perempuan yang menjaga kesucian dirinya dengan sangat baik. Ia juga adalah ahli ibadah.

Ibunda dari Nabi Isa AS ini terkenal sebagai perempuan yang penyabar, teguh pada iman dan senantiasa optimis hanya kepada Allah SWT walaupun masalah datang silih berganti di dalam hidupnya.

2. Khadijah Binti Khawailid

Khadijah adalah istri pertama Rasulullah SAW. Beliau adalab istri yang taat dan patuh kepada suaminya. Ia juga adalah sosok perempuan yang merelakan hartanya untuk berdakwah di jalan Allah SWT.

Sebagai sosok perempuan yang mulia dan teguh imannya, tak heran kalau Khadijah menjadi salah satu perempuan yang sudah terjamin masuk surga Allah SWT.

BACA JUGA:Alasan WHO Larang Penggunaan Vape di Seluruh Negara, Salah Satunya Bisa Mengecilkan Ukuran Buah Zakar?

3. Fatimah Az Zahra

Fatimah adalah putri Rasulullah SAW. Ia terkenal sebagai perempuan paling mulia yang dijamin masuk surga. Fatimah yang tak lain merupakan istri Syaidina Ali ini adalah sosok pribadi yang cerdas, taat pada suami, penyabar dan mempunyai iman kuat hanya kepada Allah SWT.

4. Asiyah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: