Dibanderol Rp6,4 Juta, Xiaomi 13T Hadir dengan Fitur Berkelas, Tanamkan Lensa Leica Kamera Profesional

Dibanderol Rp6,4 Juta, Xiaomi 13T Hadir dengan Fitur Berkelas, Tanamkan Lensa Leica Kamera Profesional

Dibanderol Rp6,4 Juta, Xiaomi 13T Hadir dengan Fitur Berkelas, Tanamkan Lensa Leica Kamera Profesional --

RADARUTARA.ID - Saat ini para produsen smartphone berlomba-lomba mengeluarkan produk ponselnya dengan berbagai fitur dan tentunya harganya murah.

Seperti halnya Xiaomi, perusahaan elektronik swasta dari Tiongkok yang berkantor pusat di Beijing itu kembali merilis smartphone terbarunya yakni Xiaomi 13T.

Dimana ponsel pintar ini merupakan penerus sebelumnya dari Xiaomi 12 series.


Kamera Xiaomi 13T--

Lantas apa kelebihan dari Xiaomi 13 T ini? Berikut ini ulasan spesifikasi tentang Xaiomi 13T.

Jika dilihat sekita, ponsel ini tak jauh beda dengan pabrikan sebelumnya, namun melihat pada sisi bagian belakang terdapat logo Leica.

Dimana kelebihan dari Hape ini adalah pada sisi kameranya, karena Xiaomi 13T telah ditanam kamera Lieca yang digunkan pada kamera profesional.

Untuk menciptakan mahakarya, hasil jepretan dari hp ini tidak diragukan lagi, karena Xiaomi telah menggandeng Leica, menghasilkan tampilan khas Leica dan menangkap nuansa autentik super smoot melalui teknologi lensa.

BACA JUGA:7 Suku Teraneh di Dunia, Salah Satunya Dikenal Hidup di Hutan dan Menolak Berinteraksi dengan Dunia Luar

Spesifikasi lainnya adlah performanya. HP ini sudah mengusung chipset MediaTek dimensity 8200 ultra, ditambah dengan RAM 12GB lp ddr5 serta memori internal yang cukup luas dengan menyimpan momen kalian sebesar 256 GB.

Meskipun sedikit rendah dari Pococo, Xiaomi 13T dengan dukungan chipset MediaTek dimensity 8200, tentunya bakal melibas game-game berat masa kini seperti mobile legends, pubg dan FF.

Selain dibekali lensa lieca, Xiaomi 13T juga didukung tangkapan layar dengan resolusi pada kamera utama 50 MP dan ditemani kamera ultra wide 12 MP dan lensa telefoto 50 MP.

BACA JUGA:Manfaat Jagung Rebus Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Benarkah Bisa Kecilkan Perut Buncit?

Meskipun dibanderol Rp 6,4 juta, Xiaomi 13T sudah menggunakan kapasitas baterai 5000 mAh, artinya pemilik  hp ini tidak akan kuatir kehabisan baterai saat bepergian. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: