Cushion vs Skin Tint: Mana yang Lebih Worth to Buy untuk Penunjang Tampilan Makeup Kamu

Minggu 27-10-2024,13:28 WIB
Reporter : Lia Junita
Editor : Septi Maimuna

Skin tint dirancang untuk memberikan efek "no makeup" look dengan coverage yang minimal.

BACA JUGA:Cushion vs Foundation, Mana yang Lebih Baik untuk Pengguna Make Up Pemula

BACA JUGA:Tips Bikin Korean Glow Make Up di Oily Skin, Awet dan Tidak Cakey

Biasanya, skin tint mengandung bahan-bahan yang menutrisi kulit, seperti vitamin dan pelembap, sehingga cocok digunakan sehari-hari.

Dengan formula yang lebih cair, skin tint dapat memberikan tampilan alami dan bercahaya.

Skin tint lebih ideal untuk mereka yang tidak ingin terlalu banyak menutupi imperfeksi kulit, tetapi tetap ingin meratakan warna kulit dan memberikan sedikit kelembapan.

Produk ini sangat cocok untuk musim panas atau ketika kamu ingin tampilan yang lebih santai dan effortless.

BACA JUGA:Jangan Sampai Terlewat, Ini Tips Agar Konten Make Up Kamu Diserbu Penonton

BACA JUGA:Pastikan Jangan Sampai Pilih Foundation, Agar Make Up Anti Longsor

Dari segi coverage, cushion menawarkan hasil yang lebih menutupi dibandingkan skin tint.

Jika kamu memiliki bekas jerawat, kemerahan, atau noda hitam yang ingin disamarkan, cushion mungkin menjadi pilihan yang lebih baik.

Namun, jika kamu lebih suka tampilan yang natural dan ringan, skin tint bisa jadi pilihan ideal.

Dalam hal kemudahan penggunaan, cushion mungkin sedikit lebih unggul.

BACA JUGA:Parasnya Menawan Tanpa Make Up, Ini 5 Suku Pedalaman yang Menyimpan Wanita Cantik Idaman para Pria

BACA JUGA:Tanpa Make Up, Hanya Menggunakan Masker Nanas Wajah Bisa Menjadi Lembab Sepanjang Hari dan Sehat

Aplikasinya yang cepat dan praktis memungkinkan kamu mendapatkan tampilan yang segar dalam waktu singkat.

Kategori :