Doa Agar Selamat Sampai Tujuan, Baca Saat Hendak Bepergian

Selasa 08-10-2024,18:14 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

RADARUTARA.ID - Memanjatkan doa sebelum bepergian memiliki berbagai manfaat, baik secara rohani maupun psikologis. 

Secara rohani, doa adalah bentuk permohonan kepada Allah SWT untuk keselamatan dan perlindungan selama perjalanan. 

Doa juga bisa meningkatkan rasa tawakal dan ketenangan hati.

Secara psikologis, doa juga bisa membantu meningkatkan kesadaran dan kewaspadaan selama perjalanan. 

Doa juga akan membantu kita untuk tetap fokus dan tidak lalai saat berkendara.

Membaca doa bagi umat Muslim menjadi suatu hal yang biasa dilakukan sebelum memulai aktivitas. 

Tak terkecuali saat hendak bepergian naik kendaraan seperti motor, mobil, kereta api maupun pesawat.

Rasulullah SAW mengajarkan kepada umatnya supaya membaca doa selamat dalam perjalanan saat hendak bepergian. Hal tersebut bertujuan agar perjalanan kita akan terlindungi dan diselamatkan oleh Allah SWT.

Karena, sebagai manusia biasa kita tidak akan pernah tahu kejadian apa saja yang mungkin bisa terjadi selama bepergian keluar rumah. 

Tak hanya itu, membaca doa selamat dalam perjalanan akan membuat hati serasa tenang dan aman.

Berikut ini 3 bacaan doa selamat dalam perjalanan yang bisa kamu amalkan.

Doa pertama:

Allahumma inna nasaluka fii safarinaa hadzalbirra wattaqwaa waminal 'amali maa tardhaa. Allahumma hawwin 'alainaa safaranaa hadzaa waatwi 'annaa bu'dahu. Allohumma antashookhibu fiissafari walkholiifatu fiil ahli. Allahumma antas shaahibu fis safari wal khaliifata fil ahli, allahumma ashbahnaa bi nushhika waqbilnaa bi dzimmatin, allahumma azwilnal ardha wa hawwin 'alainas safara, allahumma inni a’uudzu bika min wa’tsaa-i wa ka-aabatil munqalabi (HR. Muslim).

Artinya: "Ya Alla sesungguhnya kami memohon kepadaMu kebaikan, takwa, dan amal yang Engkau ridai dalam perjalanan kami ini. Ya Allah, mudahkanlah segala urusan dalam perjalanan kami ini, pendekkanlah jarak dari jauhnya bepergian dan pengganti bagi keluarga yang kami tinggalkan. Ya Allah Engkau adalah teman dalam perjalanan dan wakil dalam keluarga. Ya Allah sesungguhnya aku berlindung kepadaMu dari kesulitan dalam bepergian, pemandangan yang menyedihkan dan jeleknya kembali baik bagi harta maupun keluarga kami." (HR. Muslim).

Doa Kedua:

Kategori :